Breaking News

Pengambilan Sampel Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT)

Dinas Pertanian Dan Ketahanan Pangan melalui Bidang Ketahanan Pangan Melakukan Kegiatan Pengambilan Sampel Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT) di pasar besar Kota Pasuruan sebelum menjelang hari raya (27/04). Untuk uji formalin sampel dipilih secara acak terpilih Jeruk, Anggur dan Kubis. Pengujian dilakukan di Laboratorium Terakreditasi dengan hasil Uji Formalin Negatif jadi bisa dipastikan aman untuk dikonsumsi.

About Admin

Check Also

Gebyar Panen Raya dalam Rangka Memperingati Hari Pangan Sedunia

Gebyar panen raya dalam rangka memperingati hari pangan sedunia bertempat di pelataran kelurahan petahunan di …