


Pertemuan Penyusunan Rencana Definitif Kebutuhan Kelompok (RDKK) Tingkat Kota Berbasis e-Alokasi Tahun 2022Merupakan Pertemuan yang dihadiri oleh perwakilan kelompok tani dan penyuluh pertanian lapang se kota pasuruan, bertujuan untuk melaksanakan pembinaan dan koordinasi terhadap petani dan penyuluh terkait pembuatan RDKK dan alokasi pupuk bersubsidi menggunakan aplikasi e-Alokasi pada tahun 2023.(1/12)